Lirik Cozy Republik - Bisa Setia
Aku ingin engkau percaya
bahwa aku bisa setia
aku ingin engkau bisa percaya
bahwa aku bisa membuatmu merasa bahagia
Jika tak kenal maka tak sayang
kenalilah aku lebih dalam
selain tabukan ini diriku
yang bisa membuatmu merasa bahagia
dengarlah aku
Reff:
bahwa aku bisa setia
aku ingin kau percaya
bahwa akulah yang setia
aku ingin kau percaya
bahwa aku bisa setia
aku ingin kau percaya
bahwa akulah yang setia
cinta tidak akan bisa jauh pergi
cintamu bukan alasan yang dicari-cari
cintanya ketulusan dari hati
cinta memang hanya satu yang sejati
(back to Reff.)
Chord Gitar Cozy Republik - Bisa Setia :
Read more!
Senin, 19 April 2010
Lirik dan Chord Gitar Cozy Republik - Bisa Setia
Lirik dan Chord Gitar Cozy Republik - Hitam Putih
Lirik Cozy Republik - Hitam Putih
Yang hitam, pacarku yang pertama
Dia cantik dan kaya
Sangat manja padaku
Yang putih, pacarku yang kedua
Juga cantik dan kaya
Cinta mati padaku
Reff:
Aku tak tahu yang mana musti kupilih
Dua duanya sama cantik dan kaya
Daripada aku bingung, bingung pusing memikirkan
Aku pacari saja dua duanya
Back to Reff:
Aku pacari saja dua duanya
Aku pacari saja dua duanya
Chord Gitar Cozy Republik - Hitam Putih
Read more!
Langganan:
Postingan (Atom)